Dukung Kami PKN4ALL Dengan Donasi di https://saweria.co/jokosan | Scan Barcode Di Samping | Kami PKN4ALL Besar Karena Dukungan Anda Semua. Terima Kasih!

Soal Penilaian Akhir Semester Genap Mapel PPKn Kelas IX

1. Kedudukan Pancasila adalah sebagai ...

  • harapan serta pandangan hidup bangsa dan negara RI
  • cita-cita serta harapan bangsa dan negara RI
  • cita-cita serta pandangan hidup bangsa dan negara RI
  • cita-cita serta fungsi bangsa dan negara RI

2. Pancasila telah ada atau lahir bersama dengan …

  • adanya atau lahirnya bangsa Jepang
  • adanya atau lahirnya bangsa Belanda
  • adanya atau lahirnya bangsa Indonesia
  • adanya atau lahirnya bangsa penjajah

3. Pancasila lahir didasari oleh ...

  • perjuangan bangsa Indonesia
  • perjuangan Belanda
  • perjuangan Jepang
  • perjuangan penjajah

4. Cara pandang atau wawasan untuk memenuhi kehidupan di dunia dan bekal di hari akhir, adalah pengertian dari ...

  • pandangan hidup
  • dasar negara
  • amanat negara
  • pandangan bangsa

5. Semangat isi pasal 28 UUD 1945 merupakan pengalaman Pancasila terutama sila ...

  • kedua dan keempat
  • keempat dan kelima
  • ketiga dan keempat
  • kedua dan ketiga

6. Pancasila sebagai ideologi negara, artinya sebagai ...

  • dasar negara
  • sikap dan pandangan hidup bangsa
  • menjadi sumber bagi segala sumber hukum
  • cita-cita bangsa Indonesia untuk mendirikan negara merdeka dan berdaulat

7. Kelompok-kelompok sosial dalam masyarakat yang terbentuk atas dasar persamaan wilayah tempat tingal disebut ...

  • kesatuan religious
  • kesatuan genealogis
  • faktor keturunan
  • kesatuan teritorial

8. Dalam suatu masyarakat, semakin kecil tingkat kemajemukannya, maka semakin ...

  • mudah tercipta konflik
  • mudah tercapai integrasi sosial
  • efektif jalannya pemerintahan
  • menimbulkan kecemburuan social

9. Masyarakat multikultural atau masyarakat majemuk dapat diberi pengertian sebagai masyarakat yang ...

  • tinggal menetap pada daerah-daerah terpisah dari lainnya
  • terdiri atas penduduk dalam jumlah besar dan padat
  • memiliki keunikan ciri, baik sosial maupun kultural
  • terdiri atas dua atau lebih kelompok atau golongan yang hidup sendiri-sendiri

10. Prasangka yang tidak didasarkan pada pengetahuan, pengalaman, dan bukti yang memadai tentang seseorang dari daerah atau suku tertentu disebut ...

  • empati
  • stereo sistem
  • antagonis
  • stereotip

11. Kelompok sosial yang terbentuk karena adanya kesamaan tempat tinggal dengan batas geografis yang jelas disebut dengan ...

  • geng
  • komunitas
  • bangsa
  • masyarakat

12. ln group dan out group merupakan klasifikasi sosial berdasarkan ...

  • hubungan antarwarga
  • hubungan antarkelompok
  • identifikasi diri
  • kepentingan

13. Kelompok sosial yang terjadi karena adanya kesamaan garis keturunan termasuk Gemenshcaft...

  • By intimate
  • Of eksekutif
  • Of mind
  • By blood

14. Etnosentrisme timbul akibat berkembangnya...

  • formal dan non formal
  • kerumunan dan publik
  • in group dan out group
  • primary dan secondaty

15. Berikut ini yang bukan primary group, adalah...

  • kelompok sepermainan
  • warga masyarakat
  • rukun tetangga
  • keluarga

16. Berikut ini yang merupakan kelompok sosial berdasarkan pada keturunan adalah ...

  • arisan
  • nelayan
  • ras
  • c dan b benar

17. Suatu kelompok dimana hubungan antar-keluarganya sangat erat atau intim mempunyai hubungan yang relatif kekal disebut ...

  • primary group
  • in group
  • out group
  • formal

18. Perbedaan sifat hubungan pada kelompok primer dan kelompok sekunder adalah ...

  • kelompok primer bersifat sementara dan para anggota berada bersama dalam waktu yang relatif pendek
  • baik kelompok primer maupun kelompok sekunder memiliki sifat hubungan yang rasional
  • kelompok primer bersifat tetap, para anggota berada bersama dalam waktu relatif lama
  • kelompok sekunder bersifat tetap, kebersamaan para anggota terjadi dalam waktu yang lama

19. Salah satu dasar pembentukan kelompok sosial berdasarkan kesatuan teritorial adalah

  • ikatan Sarjana Sosiologi Indonesia
  • ikatan Dokter Indonesia
  • kelompok kekerabatan
  • RT dan RW

20. Perbedaan gemeinschaft dengan gesselschaft adalah pada tingkat hubungan antara anggotanya, yaitu ...

  • pada gesselschaft hubungan antar-anggota membanggakan
  • pada gemeinschaft dan gesselschaft hubungan antaranggota kurang baik
  • pada gemeinschaft hubungan antaranggota erat
  • pada gesselschaft hubungan antaranggota erat

21. Tujuan dibentuk Pemerintahan Darurat Republik indonesia di Bukit Tinggi adalah ...

  • menunjukkan kepada dunia internasional bahwa pemerintah Indonesia masih ada
  • memindahkan pusat pemerintahan dari Yogyakarta ke Bukit Tinggi
  • menggagalkan maksud Belanda untuk menghancurkan TNI
  • letak Bukit Tinggi aman dari pengawasan Belanda

22. Di bawah ini nama wilayah di Indonesia...

  1. Jawa
  2. Sumatra
  3. Sulawesi
  4. Madura

Wilayah yang diakui secara de facto oleh Belande dalam perundingan Linggarjati adalah ...

  • 1, 2, dan 3
  • 1, 2, dan 4
  • 2, 4, dan 5
  • 2, 3, dan 4

23. lsi perjanjian Konferensi Meja Bundar (KMB) adalah ...

  • RI merupakan negara bagian dalam RIS
  • RIS akan dikepalai seorang presider konstitusional
  • Belanda tetap berkuasa sampai terbentuknya Republik Indonesia Serikat
  • Republik Indonesia Serikat dan Belandeakan membentuk Uni Indonesia-Belanda

24. Upaya Indonesia dalam melakukan konfrontas ekonomi dengan Belanda guna pembebasar Irian Barat adalah ...

  • pembatalan semua hasil keputusan KME
  • pemutusan hubungan Indonesia dan Belanda
  • membawa masalah Irian Barat ke forum PBB
  • dibentuk front nasional pembebasan lrian Barat

25. Ismail Marzuki menciptakan lagu yang berkaitan dengan peristiwa " Bandung Lautan Api" dengan judul ...

  • Bandung di waktu malam
  • Bandung lautan api
  • Sapu tangan dari Bandung Selatan
  • Halo-halo Bandung

26. I Gusti Ngurah Rai, melakukan pertempuran terakhir yang dikenal dengan nama Puputan Margarana, puputan dalam bahasa Bali bearti ...

  • nama desa
  • perang gerilya
  • perang Kota
  • perang habis-habisan

27. Hasil Konferensi Meja Bundar (KMB) salah satunya masalah Irian Barat kemudian di jadikan Negara Boneka oleh Belanda karena ...

  • kaya akan barang tambang
  • wilayahnya jauh dari pusat pemerintah
  • akses menuju Negara Belanda mudah
  • Irian Barat daerah sengketa

28. Untuk merebut kembali Yogyakarta, setelah agresi militer Belanda II. TNI melakukan tindakan ...

  • serangan blitz kreig
  • aksi bumi hangus
  • serangan umum
  • perang jihad

29. Berdasarkan hasil perundingan Linggar Jati, Belanda mengakui kedaulatan de facto RI atas ...

  • Bali, Jawa, Sumatra
  • Jawa, Madura, dan Bali
  • Jawa, Madura, dan Kalimantan
  • Sumatra, Jawa, dan Madura

30. Peristiwa Bandung Lautan Api adalah akibat dari ...

  • rakyat Bandung tidak mengindahkan ultimatum sekutu untuk meninggalkan kota Bandung
  • pembumihangusan kota Bandurg oleh rakyat Bandung
  • pembumihangusan kota Bandung oleh sekutu
  • Pembakaran kota Bandung oleh Belanda

0 comments:

Posting Komentar

Materi Lama

    Dukung Kami PKN4ALL Dengan Donasi di https://saweria.co/jokosan | Scan Barcode Di Atas | Kami PKN4ALL Besar Karena Dukungan Anda Semua. Terima Kasih!

    Postingan Populer

     
    Soal Penilaian Akhir Semester Genap Mapel PPKn Kelas IX